https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/issue/feedeJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)2020-12-21T10:36:15+08:00Ade Rahmat Iskandarader.akatel@gmail.comOpen Journal Systems<p>eJournal Mahasiswwa Akademi Telkom Jakarta (eMIT) is a scientific journal published by Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) of Akademi telkom Jakarta<strong><a href="http://issn.pdii.lipi.go.id/issn.cgi?daftar&1530165541&1&&" target="blank"> </a></strong>, Indonesia (eISSN dalam pengajuan). eJournal eMIT is a scientific Journal that publish Akademi Telkom Jakarta's student papers, which is previously presented at CENTIS (Conference on Telematics and Information Society) by Akademi Telkom Jakarta</p>https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/147PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP RECTANGLED DENGAN TEKNIK PENCATUAN PROXIMITY COUPLED PADA FREKUENSI 3.8 GHz2020-12-04T06:29:45+08:00Alfin Aditya Chandra Kristionoalfinack@gmail.com<p>Antena mikrostrip adalah salah satu solusi untuk pengembangan teknologi komunikasi <em>Long Term Evolution</em> (LTE). Dengan bentuk yang sederhana namun spesifikasi tidak kalah dengan antena jenis lainnya, membuat antena mikrostrip banyak diminati. Penelitian ini membahas perancangan antena mikrostrip segiempat dengan teknik pencatuan <em>proximity coupled</em> untuk jaringan <em>LTE</em> dan dapat mereduksi dimensi antena sehingga membuat <em>Bandwidth</em> menjadi lebar dengan <em>return loss</em> yang tajam. Teknik ini juga dapat meningkatkan <em>Gain</em> dan <em>Bandwidth</em> antena. Tujuan dari penelitian ini adalah untuk merancang antena mikrostrip <em>rectangle</em> dengan teknik pencatuan <em>proximity coupled</em> yang dapat bekerja pada jaringan <em>LTE</em> pada frekuensi 3.8 <em>GHz</em>, yang bertujuan untuk mereduksi dimensi antena sehingga memiliki <em>bandwidth</em> lebar, dan meningkatkan <em>gain </em>serta menganalisa prinsip kerja antara antena mikrostrip <em>rectangle </em>tanpa <em>proximity coupled </em>dengan teknik pencatuan <em>proximity coupled</em>. Metodologi penelitian yang dilakukan adalah studi literatur, pembuatan, uji coba alat dan pengukuran dan analisa. Berdasarkan data hasil pengujian dan analisa diperoleh hasil frekuensi resonansi = 3.8 <em>GHz</em>, <em>return loss</em> = -34.25 <em>dB</em>, polarisasi yaitu berbentuk <em>omnidirectional</em>, <em>bandwidth </em>= 232 <em>MHz</em>, dimana frekuensi <em>lower </em>= 3,700 <em>MHz</em>, dan frekuensi <em>upper</em> = 3,932 <em>MHz</em>, <em>VSWR </em>= 1.04, dan <em>gain</em> sebesar 4.64 <em>dB</em> pada hasil iterasi dan simulasi. Peningkatan <em>return loss</em>, <em>VSWR</em>, <em>gain</em>¸dan <em>bandwidth</em> dengan cara iterasi juga digunakan untuk perancangan antena mikrostrip <em>proximity coupled</em> agar mendapatkan hasil yang lebih optimal. Peningkatan <em>return loss</em> = 79%, <em>VSWR</em> = 25%, <em>gain</em> = 52%¸dan <em>bandwidth</em> = 90%. Hal tersebut terjadi karena perubahan parameter antena dengan cara iterasi dan keuntungan dari teknik pencatuan <em>proximity coupled</em> dengan menambah satu substrat untuk meningkatkan performansi antena.</p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/139PERANCANGAN ANTENA MIKROSTRIP TRIANGULAR DENGAN SLOTTED GROUND PLANE UNTUK APLIKASI RADAR ALTIMETER2020-12-08T06:36:23+08:00Mujadidi Al Adalahmujadididel@gmail.com<p>Perkembangan dunia penerbangan semakin meningkat seiring dengan bertambahnya mobilitas manusia dan lalu lintas perdagangan antar daerah maupun antar negara. Hal itu juga menuntut berkembangnya teknologi radar dalam sistem navigasi pesawat, salah satunya adalah radar altimeter. Penelitian ini bertujuan untuk menghasilkan antena radar altimeter dengan spesifikasi yang memenuhi standar pada rentang frekuensi 4,2 – 4,4 GHz <em>bandwidth</em> tidak lebih dari 196 MHz dan arah pancaran bersifat direksional. Masalah utama dari antena mikrostrip adalah lemahnya <em>gain</em> antena dan solusi dari kelemahan tersebut salah satunya adalah dengan memodifikasi elemen <em>ground</em> dengan metode yang dinamakan <em>slotted ground plane</em>, yaitu dengan memotong sebagian bidang <em>ground</em> dengan bentuk tertentu. Perancangan antena ini menggunakan perangkat lunak <em>High</em> <em>Frequency</em> <em>Structure</em> <em>Simulator</em> versi 15 (HFSS v15). Adapun standar yang harus dipenuhi pada nilai parameter-parameter antena seperti <em>return</em> <em>loss</em> ≤-10 dB dan VSWR ≤2. Perancangan dan simulasi dilakukan terhadap dua teknik pencatuan, yaitu <em>microstrip</em> <em>line</em> dan <em>coaxial</em> <em>probe</em>. Bahan substrat yang digunakan adalah <em>FR4</em> <em>Epoxy</em> dengan konstanta dielektrik (ε<sub>r</sub>) 4,4 dan ketebalan bahan 1,6 mm. Simulasi menunjukkan bahwa rancangan antena segitiga sama sisi dengan panjang sisi (a) 21 mm dan 3 <em>triangular</em> <em>slot </em>berdimensi alas 8,3 mm dan tinggi 7,2 mm pada <em>ground</em> menggunakan teknik pencatuan <em>coaxial</em> <em>probe</em>, yaitu menghasilkan nilai <em>return</em> <em>loss</em> -32,46 dB, <em>bandwidth</em> 178,5 MHz pada frekuensi tengah 4,3 GHz, VSWR 1,048, <em>gain</em> 3,53 dB dan dengan sudut pancar (<em>beamwidth</em> 100,5°).</p> <p> </p> <p><strong>Kata kunci :</strong> Antena mikrostrip, <em>patch triangular</em>, <em>slotted ground plane</em>, radar altimeter</p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/72PENGUKURAN DAN ANALISIS PERFORMANSI JARINGAN WIRELESS CLIENT PT. RAJAWALI SINERGI GROUP2020-12-17T07:05:46+08:00Muhammad Rusdiansahmrusdiansah99@gmail.com<p>Salah satu penyedia jasa layanan jaringan wireless yang memiliki banyak pelanggan adalah PT. Rajawali Sinergi Group, cara untuk memenuhi kebutuhan pelanggan yang semakin banyak, membutuhkan pemeliharaan jaringan wireless yang baik, cara yang mungkinkan dilakukan adalah dengan monitoring atau mengukur jaringan wireless pada client. Sehingga dapat membantu memberikan solusi untuk meningkatkan kualitas pelayanan. Dalam penelitian ini akan melakukan pengukuran dan analisis performansi jaringan wireless pada client PT. Rajawali Sinergi Group, berdasarkan parameter yang diukur adalah throughput, nilai signal strength dan delay. Parameter tersebut digunakan untuk menganalisis performansi jaringan wireless berdasarkan standar PT. Rajawali Sinergi Group. Pada penelitian ini digunakan sebuah software airOS untuk melihat nilai signal strengt dan throughput serta dilakukan ping delay pada software CMD, yang akan dilakukan terhadap 8 client. setelah didapat data hasil pengukuran, maka selanjutnya dilakukan standarisasi dari hasil yang didapat, jika hasil pengukuran sesuai standar maka akan dilakukan analisis dengan melakukan perbandingan hasil pengukuran dari setiap client yang terhubung dengan access point. Jika hasil dari pengukuran tidak sesuai dengan standar maka dilakukan analisis kondisi untuk pencarian masalah yang menyebabkan hasil dari pengukuran tidak sesuai dengan standar. Yang kemudian dibuat kesimpulan terhadap analisis yang dilakukan, dapat diketahui bahwa dari 8 client yang di ukur client-7 memiliki kualitas sinyal paling buruk dengan indeks 1,7 (Kategori Mendekati Cukup). Dikarenakan ketinggian 10 meter untuk jarak 7,1 Km terhadap tinggi access point masih kurang.</p> <p> </p> <p>Kata kunci – Wireless, Pengukuran Performansi jaringan, Throughput, Nilai Signal Strength, Delay.</p> <p> </p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/148Perancangan Cooling System Untuk Box VSAT (Very Small Aperture Terminal) Menggunakan Arduino Uno.2020-12-18T02:05:41+08:00Delia Ariana Putrideliaariana56@gmail.com<p>The VSAT box is a box that contains devices such as modem, PCU, and router with a size that is not too large and when it is used, all devices will automatically turn on. In this study, adesigned cooling system with Arduino Uno as a microcontroller, with a liquid cooling system with basic components such as a radiator / heat exchanger, reservoir, pump, hose, fan, water block and water coolant. The temperature produced comes from a VSAT box made of aluminum, the box is a heat source medium that will be detected using a DHT11 temperature sensor. Then it flows through the outer layer of the water block and is absorbed by the coolant moving to the reservoir. With the help of a water pump, the coolant is moved to a radiator which has a cooling fan installed so that the heat of the VSAT box is absorbed by the coolant and can be removed. <span style="font-weight: 400;">In this study, the resulting temperature decrease with temperatures from 35 to 30 degrees Celsius with a decrease in the range of 5 degrees Celsius for 4.21 minutes, a decrease in temperature with a temperature from 37 to 30 degrees Celsius with a decrease in the range of 7 degrees Celsius for 6.43 minutes, a decrease in temperature with a temperature of 35 to 30 degrees Celsius with a reduction range of 9 degrees Celsius for 10.06 minutes.</span></p> <p> </p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/149Analisis Keamanan Jaringan LAN berdasarkan Log Data CCR (Cloud Core Router) pada Laboratorium SMK Telkom Jakarta2020-12-18T02:11:34+08:00nur hafifahnurhafifah1210@gmail.com<p>The bigger a network, the network management becomes more complex and complicated. Therefore it is necessary to have proper network management. Seeing the development of LAN (Local Area Network) networks as one of the computer network technologies, SMK Telkom Jakarta should implement network security to streamline the process of sending data safely and on target by utilizing available resources so that they can work together as much as possible. To be able to find out the weaknesses and strengths of the application of existing computer network security and its capabilities can be improved for a wider purpose, and can minimize problems that will occur in the future so that they can be repaired immediately. And to help improve the security performance of the Local Area Network (LAN) network at SMK Telkom Jakarta. In the final project research at the SMK Telkom Jakarta Laboratory by conducting a Network Security Analysis of the Local Area Network (LAN) by contacting the network admin then we read the CCR (Cloud Core Router) mikrotik log data which includes the system and then provide log data which will be analyzed later. during the period 1-4 September 2020. In the results of network analysis at the SMK Telkom Jakarta laboratory, it is quite safe because the proxy version is always checked if there is a new encryption, security or bugfix update. And the incident that often happens is PPTP Error with a percentage of 17.91% through the message user authentication failed where the meaning of this message is a warning as admin, some try to enter the proxy but it doesn't work.</p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/92RANCANG BANGUN SMART CLASS UNTUK MENGHEMAT PEMAKAIAN LISTRIK MENGGUNAKAN ARDUINO MEGA 25602020-12-21T09:33:26+08:00ijah purwantiijahpurwanty18@gmail.com<p>Perkembangan teknologi yang semakin cepat, dengan meningkatnya kebutuhan pemakaian energi listrik tentu penghematan energi listrik harus dilakukan secara efisien. Penelitian ini berjudul <strong>RANCANG BANGUN SMART CLASS UNTUK MENGHEMAT PEMAKAIAN LISTRIK MENGGUNAKAN ARDUINO MEGA 2560 </strong>bertujuan untuk membuat suatu perangkat smart class yang mampu menghemat energi listrik, tanpa harus menghidupkan atau mematikan listrik secara manual seperti lampu, AC, dan infokus. Penghematan energi listrik pada ruang kelas belum dilaksanakan secara konsisten dan efisien sebagai tindakan yang menekan pengeluaran biaya pembayaran tagihan listrik perbulannya. Pada kenyataannya dilapangan setiap individu menggunakan energi listrik tanpa memperhatikan peluang penghematan yang seharusnya dilakukan.</p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/146Rancang Bangun Absensi Berbasis Face Recognition Menggunakan Phyton2020-12-21T10:03:49+08:00Abas Noval Rafi'iabasnoval12@gmail.com<p>Pada saat ini proses absensi mahasiswa di Akademi Telkom Jakarta masih menggunakan sistem absensi manual. Seperti yang kita ketahui, terkadang terdapat mahasiswa yang melakukan kecurangan ketika melakukan proses absensi. Pada penelitian ini, merancang sebuah alat yang dapat melakukan proses absensi secara otomatis yaitu dengan teknologi face recognition menggunakan phyton. Dalam sistem absensi ini membutuhkan kamera yang telah terkoneksikan dengan laptop, kemudian diproses frame per frame untuk melakukan proses pengenalan. Proses pengenalan ini dilakukan dengan melakukan deteksi dari bagian-bagian wajah, untuk selanjutnya dibandingan dengan database wajah yang teregistrasi menggunakan metode Euclidean Distance (Pengukuran Jarak). Nilai terkecil yang diperoleh menunjukkan nilai yang paling mirip dengan data si A, maka akan dikenali sebagai si A. Sistem akan menyimpan data si A tersebut ke dalam database sebagai bukti kehadiran pada tanggal dan jam tersebut. Dengan adanya sistem absensi ini diharapkan dapat meningkatkan efisiensi tenaga dan waktu mahasiswa dan dosen<strong>. </strong></p> <p>Kata kunci: Face Recognition, Proses Pengenalan, Phyton, Euclidean Distance (Pengukuran Jarak).</p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/122RANCANG BANGUN SISTEM PENGUKURAN TINGKAT KEAMANAN KOMPUTER PADA JARINGAN LAN2020-12-21T10:16:02+08:00Ahmad Riyandiariyandi1999@gmail.com<p><strong><em>Abstrak</em></strong> - Perkembangan teknologi pada jaringan komputer saat ini semakin cepat, dengan meningkatnya kebutuhan akses jaringan yang efesien, stabil serta keamanan komputer yang handal. Penilitian ini berjudul <strong>RANCANG BANGUN SISTEM PENGUKURAN TINGKAT KEAMANAN KOMPUTER PADA JARINGAN LAN</strong> bertujuan untuk mengukur tingkat keamanan komputer dari serangan jaringan pada server/komputer seperti <em>port scanning </em>yang tidak diketahui kegunaannya. Salah satu teknik keamanan komputer <em>scanning port</em> yang merupakan mekanisme untuk melindungi sistem <em>internal</em> menggunakan konfigurasi OS <em>Linux</em> dengan tools NMAP pada perangkat <em>Raspberry Pi,</em> untuk mengidentifikasi <em>via telegram </em>dan tampilan pada WEB bahasa pemograman PHP pada <em>port</em> komputer yang terbuka adalah <em>port</em> yang sedang di gunakan atau <em>port</em> yang tidak di ketahui kegunaannya dari serangan pihak-pihak lain yang ingin memasuki sistem tanpa izin. Dengan adanya sistem ini dapat meminimalasi celah tingkat keamanan pada komputer khususnya di jaringan LAN <em>(Local Area Network).</em></p> <p><strong>Kata kunci: </strong><em>Keamanan Komputer, NMAP, PHP, Telegram, Jaringan LAN.</em></p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)https://ejournal.akademitelkom.ac.id/emit/index.php/eMit/article/view/144PERANCANGAN PORTABEL KOMPUTER KALI LINUX BERBASIS RASPBERRY PI 3 MODEL B MANFAAT UNTUK TEST PENETRASI2020-12-21T10:36:15+08:00Ilham Herlanggailhamherlangga123@gmail.com<p><strong>ABSTRAK</strong></p> <p>Website sudah menjadi bagian penting dalam setiap aspek kehidupan kita sehari-sehari, dari belanja online hingga bersosialisasi, Setiap website adalah unik dengan caranya sendiri mulai dari coding hingga eksekusi, tetapi secara umum di setiap website terdapat celah-celah keamanan yang mudah disalahgunakan oleh para hacker, oleh karena itu perlu dilakukannya scanning celah keamanan yang ada pada sebuah website. melihat permasalahan terjadi namun dibalik itu semua terdapat inovasi yang dapat memudahkan scanning website itu sendiri yaitu dengan menggunakan raspberry sebagai komputer nya dan berbagai komponen yang seperti layar mini, dan power bank sebagai baterainya sehingga memudahkan pengguna untuk melakukan Test penetrasi dengan konsep pengontrolan jarak jauh yang dapat diaplikasikan dimana saja dan yang pada akhir nya dengan menggunakan raspberry sebagai komputer bisa mengurangi biaya dan bisa membantu meperkuat situs website.</p> <p><strong>Kata kunci: Scanning web, Owasp zap, raspberry, os kali linux</strong></p> <p><strong> </strong></p>2020-12-04T00:00:00+08:00Copyright (c) 2020 eJournal Mahasiswa Akademi Telkom Jakarta (eMIT)